Jual Batu Tahan Api di Sumatera Utara Maret 2024 | Indonetwork
Batu Tahan Api

Batu Tahan Api

Batu tahan api merupakan material inorganik baik bersifat natural maupun sintesis yang tahan terhadap panas atau api dengan temperatur diatas 1000*C tanpa mengalami perubahan bentuk ataupun melebur. Tujuan dipasangnya batu tahan api adalah agar panas yang dihasilkan dalam tungku tidak merambat ke luar, selain itu berfungsi sebagai peredam panas sekaligus konduktor panas sehingga panas yang dihasilkan akan mampu bertahan dalam jangka waktu yang cukup lama, mengakibatkan terjadinya efisiensi bahan bakarBatu tahan api dibutuhkan sebagai penahan panas pada furnace untuk boiler, kiln, rotary, ataupun incinerator. Temukan Agen, supplier & distributor Batu Tahan Api terlengkap hanya disini. Pusat perdagangan Batu Tahan Api terbesar di Indonesia Fungsi Utama Batu Tahan Api Ada beberapa fungsi utama dari bata tahan api, diantaranya berikut ini. Untuk meredam panas pada furnace, terkadang dinding rumah tak bisa menahan panas dari luar ataupun saat terjadi sebuah insiden kebakaran sehingga potensi merembet ke bangunan lainnya cukup besar. Lalu untuk pelapisan pembuatan oven, tidak hanya untuk hunian rumah saja, bata tahan api sangat baik untuk melapisi bagian awal dari pembuatan oven. Oven biasanya memiliki lapisan dinding cukup tebal untuk menahan leburan panas, oleh karena itu batu bata tahan api mampu dimanfaatkan untuk pelapis bagian dalam oven. Kualitas sampai keunggulan dari bata tahan api sampai sekarang banyak dikenal bahkan sudah mulai diminati untuk konstruksi pembuatan roti ataupun dari hunian rumah.
Bagikan
Filter

BATU TAHAN API

Filter Kategori